Safari Subuh Polsek Bojonggenteng di Desa Bojonggenteng

    Safari Subuh Polsek Bojonggenteng di Desa Bojonggenteng
    Safari Subuh Polsek Bojonggenteng di Desa Bojonggenteng

    Polsek Bojonggenteng menggelar kegiatan Safari Subuh di Desa Bojonggenteng, Kecamatan Bojonggenteng, pada hari Rabu, 8 Januari 2025, mulai pukul 04.30 WIB. Kegiatan ini bertujuan untuk mempererat tali silaturahmi antara anggota kepolisian dengan masyarakat setempat.


    Selama pelaksanaan, kegiatan berlangsung dengan aman dan khidmat, menciptakan suasana yang penuh kedamaian dan kebersamaan.
    Dengan dilaksanakannya Safari Subuh ini, Polsek Bojonggenteng berharap dapat terus memperkuat hubungan dengan masyarakat serta meningkatkan rasa aman dan nyaman di lingkungan sekitar.

    polres sukabumi polda jabar
    Sukabumi

    Sukabumi

    Artikel Sebelumnya

    Polsek Gegerbitung Polres Sukabumi Laksanakan...

    Artikel Berikutnya

    Polsek Cikidang Polres Sukabumi Gelar Giat...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Bhabinkamtibmas Desa Mekarwangi Polsek Kalibunder Polres Sukabumi Laksanakan DDS, Tekankan Kamtibmas dan Ketahanan Pangan
    Polsek Cisolok Polres Sukabumi Lakukan Koordinasi dengan Dinas Pertanian dan Pesantren HSHF untuk Program Ketahanan Pangan
    Polsek Cicurug Polres Sukabumi Jalin Silaturahmi dengan Pengurus LDII Kecamatan Cicurug
    Polsek Cicurug Polres Sukabumi Gelar Apel Pagi untuk Tingkatkan Kedisiplinan dan Kesiapan Personil

    Ikuti Kami